Kamis, 26 Agustus 2010

{[ASK]} Bagaimana Caranya Untuk Mengaktifkan Akun AdSense yang Telah Dinonaktifkan

Bagi sobat Blogger yang mengetahui cara untuk mengaktifkan akun AdSense yang telah dinonaktifkan, tolong beritahu tutorialnya. Karena Saya masih awam tentang Google AdSense. Ceritanya begini....

Pada suatu hari Waktu itu Saya iseng-iseng mendaftarkan blog saya ke Google AdSense melalui akun AdSense. Langsung deh lompat dari kursi yang lagi didudukin karena saking kaget + girangnya :) Tapi pas saya klik 'berikutnya' setelah  ngatur iklan mau ditempatin dimana (dibagian : Uangkan-Persiapkan AdSense), eh malah ada tulisan. "Akun AdSense yang sudah ada di arkan.indonesian@gmail.com telah dinonaktifkan.

Pilih opsi ini apabila Anda telah memiliki akun AdSense yang terkait dengan alamat email yang berbeda."


Ya! Begitu katanya. Jadi gimana nih gan buat ngebalikin akun AdSense blog ane?
:ngemis:

3 komentar:

Eitss..., baca dulu dong baru komen! :D